MAKASSAMETRO, MAKASSAR – Kepala Dinas Koperasi (Diskop) dan UKM Kota Makassar, Sri Sulsilawati melakukan kunjungan kerja di Politeknik Pariwisata (Poltekpar) Makassar, Kamis (01/12/2022).
Sri Sulsilawati mengatakan kunjungan kali ini untuk menindaklanjuti perjanjian kerja sama antara Diskop dan UKM Makassar dengan Poltekpar Makassar.
“Di mana dalam perjanjian tersebut akan ada pendampingan inkubasi kepad pelaku UMKM di Lorong Wisata,” ujar Sri Sulsilawati.
Diketahui, salah satu program kerja dari Dinas Koperasi dan UKM Kota Makassar adalah menghadirkan Inkubator Center bagi UMKM lorong.
“Yang nantinya akan menjadi wadah bagi wirausaha baru di untuk peningkatan kapasitas dan pengembangan usaha,” jelasnya.
Ia pun berharap pelaku UMKM lorong bisa naik kelas dan dapat menjadi UMKM yang berdaya saing. (*)
Wali Kota Makassar Soroti Perusda yang Tak Capai Target, Minta Perbaikan Secepatnya
Sabtu, 15 Maret 2025 04:11Musrenbang RKPD 2026, Pemkot Makassar Prioritaskan Pembangunan Inklusif yang Berdaya Saing
Kamis, 13 Maret 2025 21:58Reses di Rappocini, Masalah Drainase Jadi Prioritas Utama Andi Suhada
Rabu, 12 Maret 2025 21:26Air PDAM Sudah Tersedia, Warga Pisang Utara Berterima Kasih kepada Andi Suhada
Rabu, 12 Maret 2025 20:50Andi Suhada Kawal Aspirasi Warga Losari, Dari Gaji Tenaga Honorer Hingga Jalan Rusak
Rabu, 12 Maret 2025 20:23Dinas Pertanahan Makassar Pastikan Lokasi Stadion di Untia Telah Bersertifikat
Selasa, 11 Maret 2025 11:53Anggota DPR RI, Ketua DPRD Sulsel hingga Wali Kota Makassar Hadiri Bukber Legislator Muchlis Misbah
Sabtu, 08 Maret 2025 19:21FOTO: Main di Parepare, PSM Makassar Kalah Lawan Persebaya
Sabtu, 08 Maret 2025 14:34