MAKASSARMETRO, MAKASSAR – Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kota Makassar menggelar Rapat Monitoring dan Evaluasi (Monev) Realisasi Pendapatan dan Keuangan Bapenda hingga Triwulan II Tahun 2024, Kamis (1/8/2024).
Rapat ini bertujuan untuk mengevaluasi kinerja keuangan dan pendapatan daerah serta mengidentifikasi area yang memerlukan peningkatan.
Seluruh Pejabat Struktural Bapenda Makassar hadir dalam rapat tersebut. Mereka membahas berbagai aspek keuangan dan pendapatan daerah, termasuk target yang telah dicapai dan tantangan yang dihadapi.
Diskusi juga mencakup strategi-strategi yang perlu diterapkan untuk memastikan realisasi pendapatan sesuai dengan target yang telah ditetapkan.
Kepala Bapenda Makassar, Firman Pagarra menekankan pentingnya kolaborasi dan koordinasi antar pejabat untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan. (*)
Harapan Persaudaraan Tionghoa di Makassar saat Festival Lampion, Andi Seto-Rezki Menang Pilwalkot!
Rabu, 18 September 2024 00:47Andi Seto-Rezki Gerak Cepat Bantu Masyarakat Makassar Kekurangan Air Bersih
Selasa, 17 September 2024 14:57Danny Pomanto Resmi Cuti Ikut Pilgub Sulsel 2024, Minta ASN Jaga Netralitas
Selasa, 17 September 2024 14:09Bapenda Makassar Ingatkan Warga Bayar PBB Sebelum Jatuh Tempo 30 September
Selasa, 17 September 2024 10:21Husniah-DM Ramaikan Jalan Sehat Anti Mager Hati di Gowa, Andi Sudirman: Luar Biasa!
Senin, 16 September 2024 19:09PDIP Makassar Boyong Tim Pemenangan Menangkan Indira-Ilham di Bara-Baraya
Senin, 16 September 2024 16:18Andi Seto-Rezki Janji Penuhi Kebutuhan Warga Kepulauan Sangkarrang
Senin, 16 September 2024 15:24Andi Suhada Jamin Ratusan Warga Bara-Baraya Makassar Menangkan Indira-Ilham
Senin, 16 September 2024 11:11