MAKASSARMETRO, MAKASSAR – Anggota DPR RI, Andi Ridwan Wittiri (ARW) melaksanakan sosialisasi empat pilar dalam kehidupan berbangsa dan bernegara di Kelurahan Kassi-kassi, Kecamatan Rappocini, Kota Makassar, Jumat (05/07/2024).
Legislator dari PDI Perjuangan itu hadir menyapa di tengah-tengah masyarakat. Dalam acara ini, dia menyampaikan bahwa pentingnya empat pilar dalam kehidupan berbangsa dan bernegara.
“Empat pilar inilah yg menjaga agar kita tetap kokoh dintengah” isu perpecahan bangsa. Pilar ini adalah Pancasila, uud 1945, NKRI, dan bhineka tunggal ika,” ujarnya.
ARW berharap masyarakat dapat memahami dan menerapkan prinsip-prinsip empat pilar tersebut dalam kehidupannya sehingga harapan keutuhan kehidupan bangsa dan negara bisa tercapai
“Sejalan dengan prinsip 4 pilar MPR RI, sebagai masyarakat bugis, makassar, toraja maupun mandar juga punya prinsip Sipakainge, sipakalebbi dan sipakatau,” tambah ARW.
Hadir mendampingi sosialisasi Ani Ansari Mangkona (Ketua Fraksi DPRD Sulsel), Andi Suhada Sappaile (Wakil Ketua DPRD Kota Makassar), Khusnul Toni (Lurah Kassi-Kassi).(*)
Indira Ikuti Rakor Wali Kota dan Wakil Wali Kota Terpilih, Ucapkan Selamat kepada Appi-Aliyah
Senin, 10 Februari 2025 23:09Dihadapan Appi-Aliyah, Danny Pomanto Doakan Kota Makassar Jauh Lebih Baik
Sabtu, 08 Februari 2025 19:00Permudah Tata Kelola Desa Lompu, Mahasiswa KKN UMI Hadirkan Peta Administrasi
Jumat, 07 Februari 2025 22:07Komisi XIII DPR RI Apresiasi Pembinaan Kemandirian Garmen di Lapas Makassar
Kamis, 06 Februari 2025 20:36Ucapkan Selamat untuk Appi-Aliyah, Danny Pomanto: Selamat Datang Pemimpin Baru Makassar
Kamis, 06 Februari 2025 14:38Diskop UKM Makassar Gelar Forum Perangkat Daerah, Wujudkan Koperasi dan UMKM Berbasis Digital
Selasa, 04 Februari 2025 15:26DPPKB Makassar Terus Tingkatkan Lansia Produktif, Kembali Buka Sekolah S1 dan S2
Senin, 03 Februari 2025 17:08