MAKASSARMETRO, MAKASSAR – Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Kota Makassar mendukung netralitas ASN jelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024.
Kepala BPKAD Makassar, M Dakhlan menginstruksikan kepada bawahaanya untuk mensukseskan pilkada damai dengan netralitas ASN lingkup BPKAD Makassar.
“ASN Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Kota Makassar pilih netral. Hindari politisasi dan mari kita wujudkan netralitas birokrasi sehingga mewujudkan Pilkada nyaman dan aman di Kota Makassar,” ujarnya.
Sebelumnya, Penjabat Sementara (Pjs) Wali Kota Makassar, Andi Arwin Azis mengajak semua pihak untuk mengawal keamanan dan kelancaran Pilkada 2024.
“Koordinasi dan kolaborasi menjadi kata kunci. Mari bersama-sama menjaga semangat demokrasi ini tetap berjalan baik,” katanya.
Diharapkan Pilkada ini erjalin dukungan penuh dari berbagai pihak, dan diharapkan mampu menjaga integritas dan kelancaran pelaksanaan pesta demokrasi ini. (*)
Wali Kota Makassar Soroti Perusda yang Tak Capai Target, Minta Perbaikan Secepatnya
Sabtu, 15 Maret 2025 04:11Musrenbang RKPD 2026, Pemkot Makassar Prioritaskan Pembangunan Inklusif yang Berdaya Saing
Kamis, 13 Maret 2025 21:58Reses di Rappocini, Masalah Drainase Jadi Prioritas Utama Andi Suhada
Rabu, 12 Maret 2025 21:26Air PDAM Sudah Tersedia, Warga Pisang Utara Berterima Kasih kepada Andi Suhada
Rabu, 12 Maret 2025 20:50Andi Suhada Kawal Aspirasi Warga Losari, Dari Gaji Tenaga Honorer Hingga Jalan Rusak
Rabu, 12 Maret 2025 20:23Dinas Pertanahan Makassar Pastikan Lokasi Stadion di Untia Telah Bersertifikat
Selasa, 11 Maret 2025 11:53Anggota DPR RI, Ketua DPRD Sulsel hingga Wali Kota Makassar Hadiri Bukber Legislator Muchlis Misbah
Sabtu, 08 Maret 2025 19:21FOTO: Main di Parepare, PSM Makassar Kalah Lawan Persebaya
Sabtu, 08 Maret 2025 14:34